E10-Bintang
Oleh \: Bintang Pamungkas
Berdasarkan Laporan Kerja Praktek yang terdapat di perpustakaan
UMB, saya mengamati !0 Judul laporan yang sesuai dengan bidang pekerjaan yang
saat ini saya kerjakan. Laporan-laporan tersebut nantinya akan saya gunakkan
sebagai acuan untuk pembuatan Laporan Kerja Praktek saya di semester mendatang.
Adapun 10 laporan kerja praktek tersebut antara lain :
1. Perencanaan Dan Pengendalian Bahan
Baku Tinta Cetak Di PT. Gramedia Dengan Metode Material Requirement Planning
(MRP)
Catatan : Efektifitas
dan efiseiensi dalam penggunaan bahan baku tinta cetak memang sangat diperlukan
agar tidak menjadi kerugian bagi perusahaan.
2. Analisa Kualitas Cetak The Jakarta
Post PT Percetakan Gramedia
Catatan : Kualitas
cetak sangat berpengaruh dari hasil produksi yang dihasilkan karena kualitas
cetak
merupakan acuan bagi perusahaan percetakan untuk bersaing dengan
percetakan lain.
3. Lap. KP : Penerapan Sistem Mil STD 105(E)
untuk Sampling Kertas Cetak Di Perum Peruri
Catatan : Pemilihan
kertas untuk proses mencetak sangat diperlukan agar kualitas cetak tetap
terjamin karena setiap jenis kertas mempunyai sifat tersediri sehingga
membutuhkan proses tersendiri dalam penggunaannya.
4. Penerapan Metode QCC Pada Proses Produksi
Di Departemen Printing PT. Indofood Cbp Sukses Makmur, Tbk. Divisi Packaging
Catatan : Kualitas
cetak sangat berpengaruh dari hasil produksi yang dihasilkan karena kualitas
cetak merupakan acuan bagi perusahaan percetakan untuk bersaing dengan
percetakan lain. Kemasan dengan hasil cetak yang bagus dan memenuhi standar QC
akan mudah diterima masyarakat.
5. Analisa Penjadwalan Produksi Koran
Di PT. Gramedia Printing
Catatan : Analisa
Penjadwalan produksi sangat diperlukan agar mengetahui kapan produk tersebut
harus di cetak dan dipublikasikan agar tidak terlambat dalam menerbitkan
sehingga menimbulkan kepuasan pada pelanggan.
6. Lap. Kerja Praktek : Kerja Praktek
Pemeliharaan Berkala Mesin Potong Kertas Katsuda PT. Temprint
Catatan : Pemeliharaan
pada mesin potong kertas sangat diperlukan karena hasil potongan pada kertas
sangat berpengaruh dalam proses cetak selanjutnya atapun dalam produk akhir
yang dihasilkan.
7. Penanganan Material Di Area Produksi
Menggunakan Sistem Persediaan Fifo Di Pt. Digital Printing
Catatan :
Material produksi yang tidak diatur dalam area prouduksi akan menganggu proses
produksi sehingga akan mempengaruhi baik kualitas maupun jumlah hasil produksi.
8. Penentuan Waktu Baku Preventive
Maintenance Reelstand Megtec Mesin Goss Magnum Sebagai Dasar Evaluasi
Penjadwalan di PT. Gramedia
Catatan : Analisa
Penjadwalan produksi sangat diperlukan agar mengetahui kapan produk tersebut
harus di cetak dan dipublikasikan agar tidak terlambat dalam menerbitkan
sehingga menimbulkan kepuasan pada pelanggan. Penjadwalan dalam perawatan mesin
pun sangat diperlukan agar proses produksi tidak terganggu.
9. Analisa Pengendalian Kualitas Dengan
Metode Quality Control Circle (QCC) 7 Tools Pada Departemen Printing PT.
Indonesia Nippon Seiki
Catatan : Kualitas
cetak sangat berpengaruh dari hasil produksi yang dihasilkan karena kualitas
cetak merupakan acuan bagi perusahaan percetakan untuk bersaing dengan
percetakan lain.
10. Laporan Kerja Praktek : Evaluasi
Sistem Pengendalian Mutu Pada Bagian Metal Printing di PT Ancol Terang Printing
(ATP).
Catatan : Kualitas
cetak sangat berpengaruh dari hasil produksi yang dihasilkan karena kualitas
cetak merupakan acuan bagi perusahaan percetakan untuk bersaing dengan
percetakan lain.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.