MRI atau yang dapat kita kenal sebagai Manajemen
Rekayasa Industri adalah ilmu yang mempelajari engineering management yang di
kombinasikan keahlian management dengan dasar pengetahuan engineering. Ilmu
Manajemen menjadi jembatan antara kemampuan engineering dengan objective atau
goal yang ingin dicapai.
MRI memang terhitung masih satu rumpun dengan Teknik Industri, bedanya,
jika TI lebih mempelajari efektifitas dan efisiensi, MRI lebih cenderung
ke inovasi. Misalnya suatu perusahaan butuh inovasi biar ga mati karena
adanya kemajuan teknologi nah ini tugasnya MRI buat inovasi tersebut, kemudian
jika inovasi tersebut berhasil, proses lebih lanjut bagaimana inovasi itu
berjalan itu baru tugasnya TI.
Dasar dari MRI adalah bidang sains, matematika, dan prinsip-prinsip teknik,
dan juga menjangkau ke daerah manajerial, lulusan MRI dapat merancang,
membangun, mengoperasikan, mengoptimalkan, dan terus meningkatkan sebuah
perusahaan teknologi, publik atau swasta. Singkatnya lulusan MRI harus menjadi
enterprise engineers doing managerial engineering work.
Selanjutnya, apa aja si yang dipelajarin di MRI? Di bawah ini
adalah 7 disiplin ilmu engineering management menurut EMC (Engineering Management
Certification):
1. Market Research, Technology Updates, & Environmental Scanning
2. Planning & Adjusting Business Strategies
3. Developing Products, Services, & Processes
4. Engineering Operations & Change
5. Financial Resources & Procurement
6. Marketing & Sales
7. Leading Individuals & Engineering Project Teams
1. Market Research, Technology Updates, & Environmental Scanning
2. Planning & Adjusting Business Strategies
3. Developing Products, Services, & Processes
4. Engineering Operations & Change
5. Financial Resources & Procurement
6. Marketing & Sales
7. Leading Individuals & Engineering Project Teams
Kompetensi sarjana MRI sebenarnya harus menguasai ke tujuh
domain yang sudah disebutkan dan juga mampu menjawab pertanyaan2 mengenai dunia
engineering dan business yang disebutkan di latar belakang munculnya MRI.
Refrensi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.