Add caption |
Teknologi informasi yang aplikasinya banyak digunakan oleh manusia dapat kita jumpai pada berbagai macam gadget. Gadget ini dapat digunakan dimanapun dan oleh siapapun, baik pada orang dewasa,remaja maupun anak-anak. Saat ini, salah satu konsumen aktif gadget adalah Anak-anak dimana banyak produk-produk elektronik dan gadget yang menjadikan anak-anak sebagai target pasar mereka. “Apalagi jangankan anak-anak, orang tua pun ada yang sangat menyukai gadget sampai disebut gadget freak.” (Muzakki, 2013).apa yang dimaksud teknologi? dan apa saja pengaruhnya bagi kehidupan manusia? mari kita bahas dibawah ini!
APA ITU YANG DIMAKSUD DENGAN TEKNOLOGI?
Menurut WikiPedia "Teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Penggunaan teknologi oleh manusia diawali dengan pengubahan sumber daya alam menjadi alat-alat sederhana". Sedangkan perkembangan teknologi adalah suatu proses kegiatan dalam rangka mengembangkan teknologi atau ilmu tentang keterampilan. Menurut para ahli hubungan perkembangan teknologi dan manusia "Teknologi menurut Sardar (1987) adalah sarana untuk memecahkan masalah mendasar dari peradaban manusia. Tanpa penggunaan teknologi, maka akan banyak menyebabkan masalah yang tidak dapat diselesaikan dengan baik dan sempurna".
Perkembangan teknologi juga sangat berdampak langsung bagi kehidupan manusia baik psositf maupun negatif salah satu contoh dampaknya adalah dampak sosial dan budaya mari kita bahas apa saja dampak positif dan negatifnya.
Dampak Positif dan Negatif Teknologi dalam Bidang Sosial & Budaya:
Teknologi juga membawa pengaruh dalam bidang sosial budaya, terutama yang berkembang di masyarakat. Sebagai contoh dalam dengan adanya teknologi, publikasi tentang kebudayaan-kebudayaan Indonesia yang bisa jadi menambah minat masyarakat luar untuk datang ke Indonesia.
Berikut ini adalah beberapa dampak positif teknologi dalam bidang sosial dan budaya :
1. Budaya-budaya Indonesia jadi lebih dikenal masyarakat luas
2. Meningkatnya wisatawan budaya di Indonesia
3. Dengan teknologi dapat mempererat hubungan seseorang dalam jarak jauh, secara sosial
4. Penggalangan dana secara sosial dapat dilakukan lebih mudah dan secara meluas
Tapi selain dampak positif, adanya teknologi juga mengakibatkan terjadinya kultur budaya, banyak budaya-budaya dan kearifan lokal Indonesia yang perlahan-lahan mulai hilang. Selain kebudayaan, unggah-ungguh atau sopan santun yang sempat membudaya juga semakin luntur.
Bahkan permainan-permainan tradisional anak-anak juga mulai hilang tergerus canggihnya permainan dalam gadget. Berikut adalah beberapa dampak negatif teknologi dalam bidang sosial dan budaya :
1. Lunturnya budaya dan kearifan lokal bangsa Indonesia
2. Masuknya budaya barat ke Indonesia, seperti dalam hal cara berpakaian, hubungan antara anak dan bapak dll.
3. Hilangnya kebudayaan dan permainan-permainan tradisional
Berikut ini adalah beberapa dampak positif teknologi dalam bidang sosial dan budaya :
1. Budaya-budaya Indonesia jadi lebih dikenal masyarakat luas
2. Meningkatnya wisatawan budaya di Indonesia
3. Dengan teknologi dapat mempererat hubungan seseorang dalam jarak jauh, secara sosial
4. Penggalangan dana secara sosial dapat dilakukan lebih mudah dan secara meluas
Tapi selain dampak positif, adanya teknologi juga mengakibatkan terjadinya kultur budaya, banyak budaya-budaya dan kearifan lokal Indonesia yang perlahan-lahan mulai hilang. Selain kebudayaan, unggah-ungguh atau sopan santun yang sempat membudaya juga semakin luntur.
Bahkan permainan-permainan tradisional anak-anak juga mulai hilang tergerus canggihnya permainan dalam gadget. Berikut adalah beberapa dampak negatif teknologi dalam bidang sosial dan budaya :
1. Lunturnya budaya dan kearifan lokal bangsa Indonesia
2. Masuknya budaya barat ke Indonesia, seperti dalam hal cara berpakaian, hubungan antara anak dan bapak dll.
3. Hilangnya kebudayaan dan permainan-permainan tradisional
Selain sosial dan budaya penting juga mempertimbangkan dampak positif dan negatif di bidang ekonomi.
Dampak Positif dan Negatif Teknologi Dalam Bidang Ekonomi
Dalam dunia ekonomi terjadi perubahan yang sangat besar, seperti pada perilaku konsumen dalam berbelanja. Adanya teknologi membuat mereka semakin mudah dalam memenuhi kebutuhannya, hanya dengan smartphone maka sudah bisa membeli barang melalui online.
Selain kemudahan dalam membeli suatu barang, juga memberikan kesempatan yang seluas-luasnya bagi masyarakat Indonesia untuk berbisnis. Hal ini sama saja memberikan peluang yang empuk untuk mereka berjualan dan meraih untung.
Selain hal diatas, masih ada beberapa dampak positif teknologi dalam bidang ekonomi :
1. Munculnya e-commerce yang menguntungkan
2. Membantu mengurangi pengangguran karena adanya teknologi internet
3. Muncul berbagai aplikasi perbangkan
4. Memudahkan dalam hal pencatatan dan pelaporan keuangan suatu perusahaan
5. Muncul uang elektronik (uang virtual)
6. Indonesia akan menuju ekonomi digital
Ada juga beberapa dampak negatif teknologi dalam bidang ekonomi, yaitu sebagai berikut :
1. Penipuan dalam hal jual beli
2. Adanya e-commerce membuat beberapa toko ritel terpaksa tutup.
Dalam dunia ekonomi terjadi perubahan yang sangat besar, seperti pada perilaku konsumen dalam berbelanja. Adanya teknologi membuat mereka semakin mudah dalam memenuhi kebutuhannya, hanya dengan smartphone maka sudah bisa membeli barang melalui online.
Selain kemudahan dalam membeli suatu barang, juga memberikan kesempatan yang seluas-luasnya bagi masyarakat Indonesia untuk berbisnis. Hal ini sama saja memberikan peluang yang empuk untuk mereka berjualan dan meraih untung.
Selain hal diatas, masih ada beberapa dampak positif teknologi dalam bidang ekonomi :
1. Munculnya e-commerce yang menguntungkan
2. Membantu mengurangi pengangguran karena adanya teknologi internet
3. Muncul berbagai aplikasi perbangkan
4. Memudahkan dalam hal pencatatan dan pelaporan keuangan suatu perusahaan
5. Muncul uang elektronik (uang virtual)
6. Indonesia akan menuju ekonomi digital
Ada juga beberapa dampak negatif teknologi dalam bidang ekonomi, yaitu sebagai berikut :
1. Penipuan dalam hal jual beli
2. Adanya e-commerce membuat beberapa toko ritel terpaksa tutup.
Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin canggih,Teknologi memegang peran penting bagi kehidupan manusia. Namun, dengan banyaknya kemudahan yang teknologi berikan,banyak aspek-aspek penting dalam kehidupan yang semakin manusia tinggalkan. Mulai dari aspek sosial,budaya, pendidikan, kesehatan dan lain sebagainya. Semakin hari semakin banyak manusia yang semakin tak peduli akan lingkungan sosialnya. Manusia lupa akan kodrat sesungguhnya bahwa mereka adalah makhluk sosial yang harus bersosialisi dengan manusia lain. Tetapi manusia saat ini lebih tertarik pada berbagai macam teknologi yang fungsi asli dari pemakaian teknologi adalah untuk meringankan setiap pekerjaan manusia. Dampak yang teknologi timbulkan bagi kehidupan manusia sangat besar. Teknologi itu sendiri membuat manusia malas beraktivitas lebih banyak. Lebih baik jika manusia mengiringi pertumbuhan teknologi yang pesat ini dengan waspada dan lebih hati-hati. Karena selain menguntungkan, teknologi juga berdampak buruk bagi kesehatan, mental, dan sosial manusia.
DAFTAR PUSTAKA:
Hidayat,rahmad. (2018). Dampak Positif dan Negatif Teknologi Bagi Kehidupan Manusia. Dalam: https://www.kitapunya.net/2018/09/dampak-positif-dan-negatif-teknologi-bagi-kehidupan-manusia.html
Zakky. (2018). Pengertian Teknologi Menurut Para Ahli Beserta Arti dan Definisinya. Dalam:https://www.zonareferensi.com/pengertian-teknologi/
Muzakky, akhmad.(2013).”Pengaruh penggunaan Gadget yang berlebihan terhadap perkembangan anak". Dalam : http://blog.ub.ac.id/akhmadmuzakky/2013/03/14/pengaruh-penggunaan-gadget-yang-berlebihan-terhadap-perkembangan-anak
Rinditaf,via. (2016). Pengaruh Teknologi terhadap Kehidupan Manusia. Dalam: http://viarinditaf.blogspot.com/2016/06/pengaruh-teknologi-terhadap-kehidupan.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.